PT.Rajawali Laut Timur kembali Ekspor 16,5 Ton Kerapu menuju Hongkong

Kamis, 05 Januari 2025,PT. Rajawali Laut Timur kembali melakukan kegiatan ekspor ke Hongkong dengan volume ekspor sebesar 16,5 Ton dan  Nilai Ekspor USD. 302,827.00, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Maluku melalui Bidang Perdagangan Luar Negeri bersama Balai Karantina Maluku dan PPN Ambon melakukan Kegiatan Monitoring Ekspor yang berlangsung di  Instalasi  Karantina  […]

Tutup Akhir Tahun 2024, PT.Celebes Ocean Fisheries ekspor lagi gurita dan parrot fish ke Mexico

Senin, 30 Desember 2024, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Maluku, Bidang Perdagangan Luar Negeri yang dipimpin Ibu Zainab Usemahu, bersama Tim Peningkatan Ekspor Maluku melakukan Pengawasan Stuffing Ekspor Komoditi Octopus (Gurita) dan Parrot Fish oleh PT. Celebes Ocean Fisheries yang akan melakukan Ekspor pada 30 Desember 2024 ke negara tujuan Mexico dengan […]

Lagi 16 ton kerapu hidup PT.Rajawali Laut Timur menambah catatan ekspor dari Maluku

Setelah melakukan ekspor di tanggal 17 Oktober 2024 kemarin, PT. Rajawali Laut Timur kembali melakukan ekspor Komoditi Kerapu Hidup ke Tujuan Hongkong. dan pada kesempatan ini Tim Bidang Perdagangan Luar Negeri melakukan Monitoring pengawasan Stuffing pada pukul 10.00 WIT (31/10/2024) di Instalasi Karantina Ikan PT Rajawali Laut Timur yang berlokasi […]

Tembus pasar baru,PT.LIM Ekspor 16 Ton Tuna dari Laut Maluku

Selasa,29 Oktober 2024, PT. Lumbung Ikan Maluku (PT.LIM) berkenaan melakukan Ekspor Perdana dengan negara tujuan Amerika Serikat. Diketahui bersama sejak didirikan pada Mei 2023, PT.LIM menyasar pangsa pasar yang tergolong baru Plt.Sekda Maluku Bidang Administrasi Umum, Sartono Pining,S.H.,M.Kn berkenaan melepas secara resmi Ekspor Perdana Frozen Tuna (Thunnus sp.) dengan volume […]

Jelang Ekspor Perdana PT.LIM ke Amerika, Tim Peningkatan Ekspor Maluku Lakukan Asistensi

Selasa, 21 Oktober 2024, Tim Peningkatan Ekspor Maluku, Kepala Bidang Perdagangan Luar Negeri Dinas Perindag Provinsi Maluku, Ibu Zainab Usemahu, PBP2HP DKP Provinsi Maluku, Bea Cukai Ambon, BP2MHKP, dan BKIHT melakukan asistensi dan pendampingan kepada calon eksportir baru PT. Lumbung Ikan Maluku (LIM) yang rencananya akan melakukan Ekspor Perdana Komoditi […]

Pj Gubernur Maluku Lepas Ekspor Perdana 15,83 Ton Gurita Beku menuju Meksiko

Selasa, 15 Oktober 2024 Pkl.16.00 WIT di Pelabuhan Yos Sudarso Ambon, Bapak Pj. Gubernur Maluku, Ir. Sadali Ie, melepas ekspor perdana PT. Celebes Ocean Fisheries komoditi Frozen Octopus (Gurita Beku) yang diekspor ke Meksiko dengan volume sebesar 15,83 ton dan nilai sebesar USD 63.156,3. Pelepasan ekspor tersebut dikoordinir oleh Kabid […]