Forum SKPD Dinas Perindag Se-Maluku, diharapkan mampu melihat permasalahan dan isu-isu strategis  yang ada di Kabupaten dan Kota di Provinsi Maluku

Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Perindag) Provinsi Maluku menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Forum SKPD Dinas Perindag Kabupaten/Kota Se-Maluku di Langgur, Kabupaten Maluku Tenggara (Malra). Kegiatan yang dibuka Staf Ahli Bidang Ekonomi Fillips Lodewijk Rahantoknam, S.Sos.,M.Si mewakili Bupati M. Thaher Hanubun ini berlangsung di Grand Hotel Vilia Langgur, Senin (24/2/2020). Bupati dalam […]

DISPERINDAG MALUKU Inisiasi Masuknya Produk IKM di Gerai Modern Indomaret dan Alfamidi yang ada di Kota Ambon

Rabu,05 Februari 2020. Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Maluku menorehkan sejarah baru bagi Industri Kecil Menengah yang ada di Provinsi Maluku. Pasalnya pada hari itu juga dilakukan rapat bersama yang melibatkan pihak Pimpinan Gerai Modern Indomaret dan Alfa Midi. Agenda Rapat yakni Membahas Produk IKM yang akan dititipkan dan dipasarkan […]

PERDANA, Dinas PERINDAG Maluku Dikunjungi Sekda Maluku, Kasrul Selang,ST,MT

Selasa, 04 Februari 2020. Sekretaris Daerah Provinsi Maluku, Kasrul Selang,ST,MT melakukan kunjungan perdananya ke Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Maluku dan langsung Memimpin Apel Pagi. Usai dilantik oleh Gubernur Maluku pada hari sebelumnya, Senin, 03 Februari 2020, Kasrul Selang akan melakukan lawatan-lawatan pada dinas dan badan Provinsi Maluku. Dalam arahannya, […]